Posts

Showing posts matching the search for solusi-samsung-e1272-layar-gelap

Solusi Samsung E1272 Layar Gelap Setelah Dilipat

Image
Baru saja masuk pemakai Samsung E1272 dengan keluhan layar Samsung E1272 gelap setelah layar dilipat, Walaupun ditekan semua tombol, layar Samsung E1272 masih tetap gelap, tetapi jika disambungkan charger layar Samsung E1272 kembali normal dan Samsung E1272 dapat diguakan kembali dan begitu juga berikutnya jika Samsung E1272 kembali dilipat, layar Samsung E1272 akan kembali gelap. Permasalahan seperti ini tentunya sangat menggangu pemakai Samsung E1272, walaupun permasalahan tersebut dapat diatasi dengan tutorial cara menyambungkan charger ke Samsung E1272, tentu saja tidak setiap setelah Samsung E1272 dilipat admin harus menyambungkan charger atau kabel USB ke Samsung E1272. Untuk mengatasi permasalahan Samsung E1272 layar gelap setelah dilipat ini dapat diatasi dengan tutorial cara menganti sensor yang sudah admin ttemani pada gambar dibawah ini. Pada kasus Samsung E1272 layar gelap setelah dilipat ini admin melihat satu kaki sensor sudah krosi  dan kaki pada PCB sudah t...

Samsung GT-E1195 Dinyalakan Muncul Logo Layar Gelap

Image
Baru saja masuk pemakai Samsung GT-E1195 dengan keluhan kerusakan LCD (layar handphone), Setelah admin cek ternyata Samsung GT-E1195 saat dinyalakan hanya muncul GT-E1195 SAMSUNG setelah itu layar gelap dan diikuti getaran. Karna sebelumnya admin juga pernah mendapatkan permasalahan seperti ini sudah sebagian kali pada Samsung GT-E1195 saat dinyalakan hanya muncul tulisan GT-E1195 SAMSUNG setelah itu layar gelap dapat diatasi dengan trik melepaskan sensor seperti pada gambar dibawah ini, (Jika Anda memiliki pengganti sensor dan kaki sensor pada PCB Samsung GT-E1195 masih lengkap disarankan sebagai menggantinya). Jika Anda memiliki pengganti sensor Samsung GT-E1195 sebaiknya Anda ganti dengan yang baru, Jika tidak punya Anda dapat melepasnya saja, Perbedaan Samsung E1195 yang masih memeiliki sensor setelah dilipat layar Samsung E1195 akan nyala, Sedangkan pada Samsung E1195 tidak memiliki sensor layar tidak akan nyala setelah dilipat, Untuk menyalakan layar cukup dengan menekan sal...